P3E Jawa menunjukkan simulasi perhitungan analisis risiko kedaruratan Limbah B3 di Kabupaten Magetan
Sleman (30/7). P3E Jawa KLHK menerima kunjungan dari DLH Kabupaten Magetan. Rombongan yang berjumlah 3 (tiga) orang tersebut dipimpin oleh Kepala Bidang Pengelolaan Sampah dan Limbah B3 Ibu Eni Purwanti S.P., M.Si, dan diterima oleh Kasubid Penerapan Fasilitasi PPE (Erika Hendra Wijayatna, S.Hut, M.Eng. M.Sc). FYI, kunjungan ini merupakan hasil tindak lanjut dari Bimbingan Teknis…